Parenting Itu Luas dan Dalam
Ada krisis yang nyata dan sangat mengkhawatirkan tentang anak-anak muda saat ini yang berkaitan dengan tindakan kekerasaan, bunuh diri, pelecehan seksual, mencuri, berbohong, penggunaan alkohol dan narkoba dsb. Peristiwa-peristiwa tersebut yang membuat para orangtua penuh dengan kekhawatiran, kecemasan. Melihat keadaan tersebut para orangtua sepakat terhadap …